Pinang Ranti (Wurry Parluten / 13 Agustus 2013) pic.twitter.com/UKzaIgUkr1
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Eksekutif muda Jakarta itu seperti standar kesuksesan.
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Bicara standar, berarti tipikal kesuksesan itu membentuk karakter.
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Di sinilah yg namanya iklan bermain. Mulai dari mobil utk eksekutif muda, pakaian, rumah, bahkan kuliner.
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Sekarang tinggal kita mau memilih standar kesuksesan yang kayak gimana.
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Mau bergaya eksekutif muda, atau mau bergaya lain?
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Toh masih banyak standar kesuksesan lain di usia muda. Seperti petani sukses, pengusaha sukses, dsb.
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Kesimpulan, bukan cuma eksekutif muda yang bisa menjadi standar kesuksesan.
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Seinget saya pas zaman saya SMA, eksekutif yg punya gaji termahal adalah Tanri Abeng.
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Rekornya zaman itu 1 milyar per bulan, makanya dia dikenal sebagai Manajer Satu Milyar.
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Gara2 Tanri Abeng, pekerjaan Manajer itu jadi naik daun.
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Pas SMA saya suka baca ttg kumpulan eksekutif muda dgn bayarannya.
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Sampai2 berfikir, cowok ganteng itu ya kayak para eksekutif muda itu.
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Tapi zaman sudah berganti, semenjak kita dgn mudah mengakses forbes, standar ganteng pun berubah.
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Apalagi stlh era Zuckerberg dan gayanya yg biasa. Standar kesuksesan pun berganti.
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Yg tadinya standar mobil sukses adalah yg mewah2, skrg justru mobil ramah lingkungan yg harganya jauh lebih murah.
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Bahkan di China, ada orang kaya yg punya banyak apartemen, tapi pekerjaannya tukang sapu.
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Pertanyaan, seperti apa standar kesuksesanmu?
— Wurry Parluten (@Jenderal_Luten) August 14, 2013
Tidak ada komentar:
Posting Komentar